Keliling Dua Persegi Masing Masing 108cm Dan 144cm Berapakh Selisih Panjang Sisi Kedua Persegi Tersebut?

Keliling dua persegi masing masing 108cm dan 144cm berapakh selisih panjang sisi kedua persegi tersebut?

Jawaban:

diket

K persegi 1 = 108 cm

K persegi 2 = 144

ditanya

selisih panjang sisi kedua persegi

jawa

K persegi = 4s

K. persegi 1 = 4s

108 = 4s

s = 108/4

s = 27 cm (panjang sisi persegi 1)

K. persegi 2 = 4s

144 = 4s

s = 144/4

s = 36 cm (panjang sisi persegi 2)

maka selisih sisi persegi 1 dan persegi 2 adalah

36 - 27 = 9 cm


Comments